Jalur Lanjutan
- Memberi kesempatan bagi lulusan D III Program Studi sejenis dari Perguruan Tinggi lain untuk studi lanjut ke ISI Yogyakarta.
- Mengajukan surat lamaran kepada Rektor ISI Yogyakarta dilampiri formulir pendaftaran yang telah tersedia.
- Foto copy Ijazah D III/setara dan transkrip nilai yang telah dilegalisasi.
- Surat Keterangan Akreditasi Perguruan Tinggi asal.
- Mengikuti Placement Test oleh Jurusan/Program Studi.
- Biaya seleksi Rp 250.000,00
Kalau dari lulusan kampus akademik ,apakah bisa masuk ke isi ,kususnya fakultas media rekam ,dan D lll saya jurusan broadcasting,bisakah melanjutkan S1 di isi .
BalasHapus